Follow Us

Atasi dengan Dua Bahan Ini, Kaki Pecah-pecah Dijamin jadi Mulus

Rara A - Selasa, 09 Agustus 2022 | 14:00

GRIDVIDEO.ID - Kaki pecah-pecah selain terasa gatal juga membuat rasa percaya diri menurun karena mengganggu penampilan.

Umumnya, kaki pecah-pecah diatasi dengan membeli obat atau perawatan ke dokter.

Padahal bahan-bahan alami juga bisa mengatasi kaki pecah-pecah.

1. Buah pisang

Pisang bisa digunakan untuk mengatasi kaki pecah-pecah.

Caranya dengan membuat pasta dari pisang yang ditambah satu sendok teh madu.

Aduk hingga pisang dan madu mencampur rata.

Olehkan adonan pada tumit kaki yang pecah-epcah dan gosong berlahan.

Diamkan 20-30 lalu bersihkan dengan air hangat.

Ulangi beberapa kali dalam seminggu untuk hasil yang maksimal.

2. Bawang putih

Selain pisang, bawang putih juga bisa digunakan untuk mengobati kaki yang pecah-pecah.

Source : sajiansedap.grid.id

Editor : Video

Baca Lainnya

Latest