Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Keampuhan Daun Melinjo sebagai Obat Alami untuk Beberapa Penyakit

Rara Ayu Sekar Langit - Minggu, 16 Oktober 2022 | 05:00

Daun ini juga bisa menjadi pertolongan pertama pada luka.

3. Anemia

Mengonsumsi daun melinjo dapat mengatasi anemia.

Terdapat kandungan zat besi yang cukup tinggi pada daun melinjo.

Zat besi baik untuk proses pembentukan sel darah merah baru dalam tubuh.

4. Menangkal radikal bebas

Minum air rebusan daun melinjo secara teratus dapat meningkatkan kemampuan tubuh untuk menangkal radikal bebas.

Ini akan membuat tubuh terhindar dari serangan penyakit termasuk kanker.

Source : sajiansedap.grid.id

Editor : Video

Baca Lainnya

Latest