Follow Us

3 Manfaat dan Risiko Kesehatan yang Timbul saat Konsumsi Daging Merah

Rara A - Senin, 18 Juli 2022 | 19:51

GRIDVIDEO.ID - Ada manfaat sekaligus risiko yang didapatkan ketika mengonsumsi daging merah.

Daging merah adalah salah satu makanan favorit masyarakat, tak terkecuali di Indonesia.

Akan tetapi, ada hal-hal yang harus dieprhatikan ketika mengonsumsi daging merah, khususnya soal kesehatan.

Dilansir dari Halodoc, berikut ini manfaat dan risiko dari mengonsumsi daging merah:

Manfaat

1. Protein

Daging merah kaya akan protein yang sangat penting untuk tubuh.

Daging merah adalah salah satu sumber protein terbaik, dengan mengandung semua asam amino yang esensial.

2. Vitamin

Ada banyak vitamin di dalam kandungan daging merah, mulai dari vitamin A, B, hingga D.

Vitamin-vitamin berguna untuk kesehatan mata, gigi, tulang, sistem saraf, dan kesehatan mental.

3. Zat Besi

Source : Halodoc.com

Editor : Video

Baca Lainnya

Latest