Terkait nominal, Kartika mengklaim beserta guru yang lainnya tidak pernah menyebutkan nominal kepada orangtua siswa kelas 7.
Selain itu, kata dia tidak ada pemaksaan untuk pembelian seragam khas sekolah SMPN 1 Pasir Jambu.
Terkait jas almamater, ia membenarkan itu diperuntukan untuk kelas 7, namun disiapkan bagi yang menginginkannya saja.