Follow Us

Resep Pempek Lenggang, Resep Pempek Palembang yang Enak Banget

Amadea - Rabu, 02 Desember 2020 | 20:08

Baca Juga: Resep Kue Tradisional: Resep Roti Jala Pelangi Kuah Gula, Enaknya!

Cara membuat Pempek Lenggang:

1. Bentuk daun pisang menjadi takir.Rebus tepung terigu, air, dan bawang putih sambil diaduk sampai kental. Angkat dan biarkan hangat. Tuang ke atas daging tenggiri. Uleni rata. Masukkan garam, gula pasir, dan penyedap rasa. Banting-banting sampai kalis. Tambahkan tepung sagu. Aduk rata.

2. Masukkan 2 butir telur bebek dan 1/8 sendok teh garam dalam takir. Tambahkan 50 gram adonan.

3. Aduk adonan dengan 2 buah garpu asal tercampur dalam takir.

4. Panggang di atas panggangan dengan api kecil. Setelah setengah matang, balik adonan dalam takir. Biarkan sampai matang.

5. Sajikan dalam bentuk potongan bersama saus dan pelengkap pempek. (Kn)

Baca Juga: Resep Roti Maryam untuk Camilan dan Jualan Juga, Yummy Banget!

Baca Juga: Resep Ikan Bakar Limo, Pedas, Gurih & Manisnya Meresap Banget!

Editor : Video

Baca Lainnya

Latest