Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Resep Roti Kukus Buah Naga, Resep Roti Kukus Super Lembut dan Empuk

Amadea - Selasa, 06 Oktober 2020 | 15:00

Baca Juga: Resep Pastry Cream Horn, Resep Pastry ala Toko Roti yang Yummy

Cara membuat Roti Kukus Buah Naga:

1. Isi, tumis bawang putih sampai kering. Masukkan daging giling. Aduk sampai berubah warna. Bubuhi kecap manis, saos tiram, garam, gula pasir, merica bubuk, dan pala bubuk. Aduk rata. Tambahkan daun bawang dan seledri. Aduk hingga kering. Sisihkan.

2. Aduk bahan biang. Diamkan selama 2 jam.

3. Aduk rata tepung terigu, gula pasir, susu bubuk, telur, garam dan air es. Masukkan biang. Uleni sampai kalis.

4. Tambahkan margarin. Uleni lagi hingga adonan elastis. Diamkan adonanselama 1 jam.

5. Uleni kembali sampai adonan tidak lengket. Timbang adonan masing-masing50 gr.

6. Diamkan 60 menit. Oles susu cair. Taburi wijen.

7. Oven dengan api bawah pada suhu 180 derajat 20 menit sampai matang.

8. Ambil sebuah roti. Belah 2 bagian tidak putus. Oles bagian dalamnya dengan saos cabai. Beri isi. Tangkupkan roti. Kukus roti di atas api sedang 3 menit.(Fn)

Selamat mencoba! (AH)

Baca Juga: Resep Sosis Solo, Resep Jajanan Pasar yang Selalu Bikin Kangen

Editor : Video

Baca Lainnya

Latest