Cara membuat Nasi Goreng Teri:
1. Panaskan minyak. Tumis bawang putih dan bawang merah sampai harum.
2. Tambahkan cabai merah dan buncis. Aduk rata.
3. Sisihkan di pinggir wajan. Masukkan telur. Aduk sampai berbtr.
4. Masukkan nasi putih, kecap ikan, garam, gula dan merica bubuk. Aduk rata sampai matang. Tambahkan teri. Aduk sampai menyebar.
5. Tambahkan daun bawang. Aduk rata.
Baca Juga: Resep Teh Jahe Lemon, Minuman Peningkat Imun di Tengah Musim Hujan
Baca Juga: Resep Cempedak Goreng Ala Thai, Renyah, Gurih, dan Manis, Enak Banget!