Grid Video-Ada kerang di rumah, enaknya dimasak apa, ya?
Mendingan kita sulap jadi Saste Kerang Oriental ini saja.
Kerangnya kenyal, bumbunya juga meresap banget.
Yuk, cek resep lengkapnya berikut ini.
Baca Juga: Resep Donat Krim Susu Korea yang Viral, Fluffy Banget, Cobain, Yuk!
Baca Juga: Resep Shirataki Ayam Jamur, Resep Mi Ayam Sehat untuk Tahun Baru Imlek
Sate kerang oriental
Bahan:
500 gram kerang darah bercangkang
2 cm jahe, memarkan
1.000 ml air
3 siung bawang putih, cincang halus