Follow Us

Panduan Perawatan ODP Covid-19 di Rumah, Bagaimana Caranya?

Pradipta Rismarini - Jumat, 24 April 2020 | 09:30

Grid Video – Pandemi Covid-19 telah menyebar ke beberapa wilayah di Indonesia.

Juru bicara pemerintah untuk penanganan virus corona, Achmad Yurianto mengatakan bahwa pasien positif Covid-19 tanpa gejala dapat melakukan isolasi mandiri di rumah.

Tujuan dari isolasi mandiri juga untuk mempertimbangkan kapasitas rumah sakit.

Baca Juga: Rachel Venya Pilih Tolak Penghargaan dari MURI Pasca Sukses Ajak Ribuan Orang Berdonasi, Kenapa?

Lalu apa yang harus dilakukan ketika isolasi mandiri?

1. Tunjuk 1 Orang Perawat

Mintalah bantuan satu orang perawat di rumah untuk memantau kesehatanmu atau anggota keluarga yang dinyatakan ODP, PDP atau yang positif virus corona.

Baca Juga: One Direction Siapkan Proyek Spesial Ultah ke 10, Bakal Comeback?

2. Selalu Pakai APD dan Cuci Tangan

Untuk menghindari penularan, penolong atau orang yang merawat dan juga anggota keluarga di rumah harus lebih rajin mencuci tangan sebelum dan sesudah berkontak.

Kamu juga harus menggunakan APD atau masker yang dianjurkan.

Baca Juga: Jinu Winner Menangis saat Bertelepon di Tengah Tugas Wajib Militer

Halaman Selanjutnya

3. Jaga Jarak dan Kebersihan
1 2

Source : YouTube

Editor : Pradipta Rismarini

Baca Lainnya

Latest