Baca Juga: Tukang Jamu Langganan Keluarga yang Tewas di Kalideres Beberkan Kejanggalan dari Dua Bulan Lalu
4. Mayat Orangtua masih disisiri rambutnya dan diberi susu
Dalam penemuan yang diungkap kepolisian tersebut juga dikatakan bahwa saksi sempat mendengar pengakuan Dian terkait mayat orang tuanya.
Saksi yang merupakan petugas koperasi bernama Budyanto itu datang ke rumah tersebut pada Mei 2022 silam.
Ia mengaku bahwa Dian kala itu mengatakan ibu dan ayahnya masih hidup dan masih sering ia sisiri rambutnya serta disediakan susu.
Namun saksi menduga orangtua Dian tersebut telah tewas lantaran terdapat bau busuk di dalam kamar.
Selain itu, saksi juga menemukan tubuh kedua korban telah menggemuk layaknya orang yang telah meninggal dunia.
(*)
Baca Juga: Apokaliptik, 'Paham Akhir Dunia' Diduga Dianut Sekeluarga di Kalideres, Apa Itu?