Meski disebut-sebut tak bakal mungkin bisa berbuat banyak saat berhadapan dengan Jerman ataupun Spanyol, Jepang masih ada harapan.
Negeri Sakura bisa belajar dari negara tetangganya, Korea Selatan di piala dunia sebelumnya.
Ya, TImnas Korea Selatan kala itu mampu menaklukkan tim kuat seperti Jerman.
Lalu bagaimana kiprah Timnas Jepang di Piala Dunia 2022 Qatar?
Baca Juga: Jadwal Piala Dunia: Catat Tanggal Main Argentina di Fase Grup!
Simak jadwal pertandingan timnas Jepang di babak 32 atau fase grup Piala Dunia 2022 Qatar berikut:
Rabu, 23 November 202220.00 WIB – Jerman vs Jepang (Stadion Internasional Khalifa)
Minggu, 27 November 202217.00 WIB – Jepang vs Kosta Rika (Stadion Ahmad Bin Ali)
Jumat, 2 Desember 202202.00 WIB – Jepang vs Spanyol (Stadion Internasional Khalifa)
(*)
Baca Juga: Jadwal Piala Dunia: Catat Tanggal Main Jawara Eropa di Fase Grup!