Ivan Gunawan pun ikut berkomentar dengan hal tersebut.
"Iya kemarin kan aku memang ngasih project buat mereka berdua."
"Tapi kan nggak tahu kalau nanti fotonya mungkin bisa digedein, bisa dipakai buat apa kan nggak tahu," jelas Ivan Gunawan.
"Nggak tahu juga lu kadang-kadang ada artis nikah diem juga emang desainer kan bisa nutup mulut, bisa jadi," sahut Ruben Onsu selaku host.
Ruben Onsu pun ikut berceloteh. Melihat kekompakan Nathalie Holscher dengan Frans Faisal.
"Seru ya," ujar Frans dan Nathalie secara kompak.
"Pada kompak timnya," tambah Frans.
"Kok chemistry-nya bisa dapet banget langsung?" tanya Ruben.
"Iya jadi nemu aja udah," tutur Nathalie.
"Ya sefrekuensi aja gitu, tektokannya juga gampang," sambung Frans.