Grid Video-Sempat bikin heboh dan penasaran publik, Maudy Ayunda pun tak membeberkan pujaan hatinya.
Setelah resmimembagikan potret suaminya pada publik Maudy Ayunda lagi-lagi sukses bikin publik merasa salut. Pasalnya, sosok pria yang berhasil memikat hati Maudy memang bukan orang sembarangan.
Diketahui akun linked.in jesse Choi pun ramai diperbincangkan publik. Secara diam-diam ia juga mendapat wejangankhusus dari ayahMaudy, Didit Jasmedi.
Jesse Choirupanya mendapat 4nasihatpenting ini dari mertuanya.
Baca Juga: Dibilang Mirip Suami Maudy Ayunda, Ridwan Kamil Unggah Foto dan Beri Jawaban Kocak
Melalui unggahan ibunda Maudy Mauren Jasmedi Jesse Choi disebut telah mendapatCatur Wedhayang artinya'nasihat' atau 'peringatan' dari ayah Maudy. Pada akun Instagram @muren.s, nasihat yang ditulis dalam bahasa Jawa itu akhirnya dibeberkan Mauren Jasmedi dengan bahasa yang mudah dimengerti menantunya.
Inilah 4 nasihat yang diberikan ayah Maudy Ayunda untuk Jesse
“Pertama, kamu telah memilih untuk menikah dan membangun keluarga dengan putri tercinta kami. Ini berarti bahwa langkah kamu ke depan harus dipimpin dengan kedewasaan."
"Menahan diri dari bertindak seperti bujangan yang hanya peduli pada dirinya sendiri. Buat istrimu mengerti bahwa kamu sekarang di sini untuk melindunginya,” lanjutnya.
Baca Juga: Kebaya Maudy Ayunda di Hari Pernikahan Cakep Banget dan Menginspirasi, Intip Detailnya yuk!
“Kedua, semoga kamu menghormati orangtuanya (Maudy) seperti kamu menghormati orangtuamu. Ini karena, kami juga sekarang melihatmu sebagai putra kami sendiri.”