Netizen tersebut menyangsikan Wirda Mansur yang tak bisa belanja online namun justru meluncurkan token kripto.
"Gaptek gak bisa co (check out) tapi bisa bikin token, mana reviewnya jelek-jelek. Najis gob**k banget," respon salah seorang warganet.
Wirda Mansur pun menjawab pertanyaan tersebut dengan kata tanya yang menohok.
"Semua hal bisa dipelajarin, lebih tepatnya milih buat gak paham-paham amat biar gak kecanduan shopping online sih."
"Btw ini token baru beberapa hari, and my holders trust in project. Kalau segaptek ini aja bisa bikin token, kamu yang pinter udah bikin apa?" sindir anak Ustaz Yusuf Mansur itu.
Bagaimana menurutmu?
(*)