Follow Us

Unboxing Samsung Galaxy Buds2, Bentuknya Kecil Tapi Bikin Eargasm

Fahmi Bagas - Sabtu, 09 Oktober 2021 | 16:47

Hanya saja Nextren melihat finishing glossy yang cukup kentara untuk charging case berwarna putih dari Samsung Galaxy Buds2.

Baca Juga: HP Murah Samsung Galaxy A03s Resmi Rilis di Indonesia, Harga 1 Jutaan

Lalu untuk bagian dalamnya juga dapat dilihat ada sepasang earbuds berwarna Olive yang juga memiliki finishing serupa.

Nextren menilai bahwa pemilihan warna Olive ini nampak fashionable untuk digunakan oleh orang tua ataupun anak muda.

Pasalnya warna hijau yang disematkan oleh Samsung pada Galaxy Buds2 ini tidak terlalu mencolok ataupun gelap.

Pria dan wanita juga bisa menggunakan Samsung Galaxy Buds2 dengan warna Olive yang satu ini.

Baca Juga: Segini Harga Samsung Galaxy A52s 5G yang Sudah Dirilis di Eropa!

Selain itu untuk proses pairing device antara Samsung Galaxy Buds2 dengan smartphone Samsung juga berjalan cukup cepat.

Pengalaman Nextren mencatat hanya butuh hitungan detik untuk bisa menyambungkan Samsung Galaxy Buds2 ke smartphone.

Lalu saat diuji untuk menonton YouTube tanpa memasukkan buds ke dalam telinga, suara yang dihasilkan oleh perangkat Samsung Galaxy Buds2 juga terdengar jelas dan jernih.

Baca Juga: Samsung Galaxy A21 Terbakar di Kabin Pesawat, Ini Tanggapan Samsung

Jadi dapat disimpulkan bahwa audio dari Samsung Galaxy Buds2 memiliki kualitas yang cukup baik ketika digunakan beraktivitas.

Editor : Video

Baca Lainnya

Latest