1 1/4 sdt garam
350 ml santan, dari 1 btr kelapa
50 ml air daun suji, dari 30 lbr daun suji dan 3 lbr daun pandan haluskan dengan 75 ml
1 btr telur
Baca Juga: Resep Ayam Taliwang, Resep Masakan Tradisional yang Enak Banget
Baca Juga: Resep Kue Tradisional Indonesia, Resep Pepe Lapis Kelapa Muda Lembut
Cara Membuat
1. Campur tepung beras, tepung sagu, gula pasir, garam, dan ragi instan sambil tambahkan air daun suji dan sebagian santan sedikit demi sedikit hingga adonan bisa dibentuk. Uleni hingga gula larut
2. Keplok-keplok adonan 15 menit sambil ditambahkan sisa santan.
3. Masukkan telur. Aduk hingga rata, diamkan selama 1 jaPanaskan wajan apem di api kecil. Tuang 1 sendok sayur adonan. Biarkan setengah matang. Balik.
4. Panggang hingga matang.