Follow Us

Beberapa Hal yang Wajib Diketahui di Transmisi Otomatis Konvensional, Apa Saja?

Ahyan Putra - Senin, 26 Oktober 2020 | 14:10

Grid Video - Transmisi otomatis konvensional atau yang masih menggunakan torque converter (kopling fluida) tergolong populer di Indonesia.

Sebagian mobil yang memakai transmisi jenis ini antara lain Toyota Avanza, Mitsubishi Xpander, Toyota Rush, Mitsubishi Pajero Sport, dan Toyota Fortuner.

Bagi sebagian orang, transmisi otomatis dikenal punya banyak kelebihan dan kenyamanan dibanding transmisi manual.

Padahal, sebenarnya ada banyak hal yang perlu diketahui pengguna mengenai transmisi otomatis konvensional.

Baca Juga: Mau Beli Mobil Transmisi Matic? Kenali Dulu Nih Mitos dan Faktanya

Nah, video kali ini Reporter GridOto.com Radityo Herdianto berbincang dengan Pakar Matik Hermas Prabowo dari Wornermatic.

Simak yuk apa saja.

Source : YouTube @GridOto Tips

Editor : Video

Baca Lainnya

Latest