Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Cara Ampuh Bikin Cat Mobil Kinclong Terbebas Dari Noda Membandel

Ahyan Putra - Selasa, 13 Oktober 2020 | 16:40

Grid Video -Tampilan mobil yang kinclong tentu menjadi dambaan pemilk mobil. Tak heran untuk mendapatkannya si pemilik mobil tak segan sering mencuci mobilnya.

Sayangnya meski sudah dicuci bersih terkadang masih ada nodamembandel yang menempel di cat mobil.

Sebenarnya cukup mudah untuk menghilangkan noda membandel, selama pemilik mobil mengetahui cara yang tepat dalam membersihkan noda.

Nah salah satunya menggunakan proses claying.

Baca Juga: Pakai Sabun Cuci Motor Touchless atau Tanpa Sentuh, Bikin Motor Kinclong? Ini Hasil Tesnya

Claying merupakan proses pengangkatan kotoran dan kontaminan yang menempel pada permukaan cat mobil dengan produk clay.

Metode claying efektif untuk mengangkat noda aspal, getah pohon, kotoran serangga, hingga sisa cat yang menempel pada permukaan mobil.

Metode ini banyak digunakan oleh para car detailer profesional untuk menyempurnakan tampilan mobil agar bersih dan siap untuk dipoles.

Lalu bagaimana cara menggunakannya? Tonton videonya Sob.

Source :GridOto.com

Editor : Video

Baca Lainnya

Latest