Follow Us

Iis Dahlia Izinkan Anaknya Jadi Artis, Anti Gimmick dan Settingan?

Pradipta Rismarini - Kamis, 31 Oktober 2019 | 11:32

Grid Video – Penyanyi dangdut Iis Dahlia diketahui memiliki dua anak yang juga siap terjun ke dunia artis.

Anak pertamanya Salshadilla Juwita diketahui memiliki bakat menyanyi dan akting.

Begitu pula dengan Devano Danendra yang juga mulai menekuni kegiatannya sebagai seorang artis.

Baca Juga: Curi Perhatian, Puput Nastiti Devi dan Ahok Tampil Serasi dalam Balutan Adat Jawa di Acara Tasyakuran 7 Bulan Kehamilan

Salshadilla Juwita yang kini tengah berada di London untuk sekolah memasak akan segera pulang ke Indonesia bulan Desember mendatang.

Menurut keterangan dari Iis Dahlia, Salsha sudah memiliki kontrak dengan label saat kembali ke Indonesia nanti.

Hal ini pula yang membuat Iis Dahlia menyarankan untuk menekuni dunia artis.

Baca Juga: Kartika Putri Kena Marah Orang Tua Gara-gara Anaknya Sakit Kuning, Dinilai Tidak Baik Jaga Bayinya?

"Dia pulang Desember dia sudah kontrak sama label. Aku bilang kalau penginnya masih main film sama nyanyi, ya sudah itu saja dulu lah, duitnya kan lumayan tuh. hahaha nabungnya dari keartisannya," ungkap Iis Dahlia.

Banyaknya anak artis dan juga para pendatang baru yang mulai mencari kesempatan di dunia hiburan dengan memanfaatkan settingan dan gimmick membuat anak-anak Iis Dahlia tak membuat keduanya anaknya juga ingin mencoba jalan pintas tersebut agar terkenal.

"Nggak mau, mereka paling engggak mau setting, nggak mau gimmick, alay!" Ungkap Iis Dahlia.

Baca Juga: Sering Tinggalkan Keluarga karena Sibuk Bisnis, Adelia Wilhelmina Dapat Peringatan dari Pasha Ungu: yang Penting Tahu Diri

"Kadang dia ada yang salah nulis aja dia marah ngomongin duit. penginnya ngelihat mereka itu privasi bukan karena omongan nggak enak," lanjutnya.

(*)

Source : YouTube

Editor : Video

Baca Lainnya

Latest