Grid Video -Toner merupakan salah satu produk wajib yang harus ada pada rangkaian skincare.
Penggunaan toner bertujuan untuk membuat kulit wajah semakin sehat, glowing, dan lembap.
Ada beberapa macam toner yang kerap kali digunakan, salah satunya adalah hydrating toner.
Sesuai namanya, hydrating toner merupakan toner yang difokuskan untuk menghidrasi kulit sehingga kulit lebih sehat dan kenyal.
Baca Juga: 5 Cara Pakai Toner, Nggak Melulu Diusap atau Ditepuk-tepuk ya
Masih bingung dalam memilih hydrating toner?
Nah, kali ini Stylo Indonesia akan membagikan 5 rekomendasi hydrating toner yang bisakamu pilih untuk menghidrasi kulit!
Eits, tenang saja, harganya bervariasi, kok! Jadi, bisa disesuaikan dengan budgetmu, deh!(*)