4 Tutorial Hijab untuk Sambut Idul Fitri, yuk Dipilih!

Rabu, 12 Mei 2021 | 11:47

Grid Video – Selain gaya busana, gaya hijab yang dipakai untuk menyambut Idul Fitri atau lebaran juga perlu diperhatikan.

Masih bingung bagaimana memadukan gaya hijab?

Ikutin tutorial ini yuk!

Baca Juga: Syahrini Khatam Al Quran di Bulan Ramadan, Istri Reino Barack Unggah Foto Penampilannya saat Mengaji

Gaya 1

Gunakan pashmina, pentul ujung pashmina di bagian bawah dagu.

Kreasikan dengan menyampirkannya ke pundak.

Baca Juga: Anak Kedua Joanna Alexandra Kuatkan Ibunya di Samping Kuburan Raditya Oloan

Gaya 2

Bagi 2 bagian pashmina sama panjang.

Tarik ke belakang dan sematkan jarum di bagian leher belakang.

Baca Juga: Joanna Alexandra Tak Berhenti Menangis, Anak Sulungnya Peluk dan Kuatkan: I Know Dia Sedih

Rapikan pashmina dengan menyampirkannya ke pundak.

Gaya 3

Siapkan pashmina, buat sisi kanan lebih panjang dari sisi kiri.

Baca Juga: Anak Sulung Joanna Alexandra-Raditya Oloan Tak Percaya Ayahnya Meninggal: Nangis Banget, Kecewa sama Tuhan

Sematkan jarum di bawag dagu lalu lilitkan bagian yang lebih panjang mengitari leher.

Gaya 4

Buat pashmina sisi kanan lebih panjang dari sisi kiri, sematkan jarum di bawah dagu.

Baca Juga: Inspirasi Makeup Lebaran 2021, Tampil Lebih Natural dan Glowing!

Lipat pashmina bagian belakang ke atas kepala, dan silang sisa pashmina kiri dan kanan ke arah yang berlawanan.

Ikat sisa pashmina yang sudah disilang di belakang kepala dan tutup dengan lipatan pashmina yang ditaruh di atas kepala sebelumnya.

Untuk lebih jelasnya, klik video di atas yuk!

(*)

Editor : Pradipta Rismarini

Sumber : Grid.ID, YouTube

Baca Lainnya