4 Gaya ala Marion Jola, Seksi dan Manis Banget

Selasa, 16 Februari 2021 | 12:05

Grid Video – Siapa yang tak kenal dengan Marion Jola?

Sejak kemunculannya sebagai salah satu kontestan Indonesian Idol, Marion Jola telah merebut hati banyak orang.

Meski tak menjadi juara, Marion Jola sukses berkiprah di industri musik.

Baca Juga: Puput Nastiti Devi Foto Keluarga Pakai Cheongsam, Netizen Salfok Perutnya Membuncit, Hamil?

Selain suara khasnya, Marion Jola juga dikenal apik dalam selera fashion.

Ia kerap mix and match beberapa item fashionnya menjadikan penampilan yang menarik.

Bukan hanya itu, gaya fashion Marion Jola juga kerap menonjolkan kesan seksi yang sangat cocok dengannya.

Baca Juga: True Beauty Tamat, Hwang In Yeop Tulis Pesan untuk Penggemar

Kali ini kita akan mengintip gaya Marion Jola dengan turtleneck, baju-baju warna cerah yang cocok dengan kulitnya yang eksotis, kaus putih hingga padu padan cardigan.

Mau lihat seperti apa?

Yuk klik video di atas untuk mencari inspirasi gaya ala Marion Jola!

(*)

Tag

Editor : Pradipta Rismarini

Sumber Grid.ID, YouTube