Nextren.com - Saat ini kita akan memasuki tren rumah pintar, dimana sejumlah peralatan rumah bisa diatur secara digital.
Salah satunya adalah lampu yang dirilis oleh Philips ini, Smart Wi-Fi LED.
Lampu ini ada versi RGB non RGB, sehingga bisa disesuaikan dengan kebutuhan.
Baca Juga: Cara Mengaktifkan Fitur Smart Driving di Oppo Reno4 (ColorOS 7.2/Android 10)
Tidak seperti lampu biasa, lampu Philips Smart Wi-Fi LED bisa diatur melalui aplikasi di smartphone.
Sehingga bisa diatur mulai dari tingkat kecerahan dan warnanya dari aplikasi Wiz.
Bahkan, lampu ini bisa disambungkan juga dengan Google Nest Home untuk mengendalikan menggunakan input suara saja.
(*)