5 Fitur Oppo Watch Yang Paling Banyak Ditanyakan Oleh Kalian

Sabtu, 21 November 2020 | 15:50

Nextren.com - Oppo Wacth hadir sebagai perangkat wearable pertama Oppo yang dijual ke pasar Indonesia.

Dengan dukungan WearOS dari Google, Oppo Watch membawa cukup banyak fitur yang sangat variatif dan memenuhi kebutuhan berbagai konsumen.

Baca Juga: Gaming Test & Benchmark Performa Oppo Reno4 F (+ Genshin Impact)

Namun, dalam video review dan unboxing sebelumnya, cukup banyak yang bertanya soal fitur dari Oppo Watch 46mm ini.

Lalu apa saja fitur yang diusung oleh Oppo Watch dan cukup banyak ditanyakan ?

(*)

Tag

Editor : Ida Bagus Artha Kusuma