Review MINI Cooper S Clubman 2020, Satu-satunya MINI Dengan Pintu Terbanyak!

Minggu, 13 September 2020 | 08:15

Grid Video -Review MINI Cooper S Clubman 2020, satu-satunya MINI dengan pintu terbanyak.

Kalau generasi pertama MINI Clubman dengan kode bodi R55 memiliki dua pintu.

Pada generasi yang baru ini dengan kode bodi F54 memiliki empat pintu.

Namun jika dijumlahkan dengan pintu bagasiberupa Split Door, menjadi enam pintu.

Baca Juga: Awas Terkecoh! Dari Luar Tampak MINI Morris MK3, Tapi Dalamnya

Ini menjadi ciri khas dari Clubman, yakni adanya pintu dari belakang atau istilahnya pintu koboi.

MINI Cooper S Clubman kini tampil makin stylish dengan trim MINI Yours.

Sejumlah detail dengan logo MINI Yours disematkan baik di eksterior maupun interior.

Banyak aksen Union Jack di mobil ini, bahkan sampai desain peleknya juga berbentuk Union Jack.

Penasaran bagaimana review lengkap dan sensasi berkendaranya?

Tonton videonya sampai habis Sob!

Editor : Ahyan Putra

Sumber : GridOto.com

Baca Lainnya