Follow Us

Video Tutorial Mengubah Google Maps ke Mode Offline, Nggak Usah Takut Sinyal Hilang di Jalan!

Nurul Nareswari - Senin, 29 Juli 2019 | 17:41

Grid Video - Biasa mengandalkan Google Maps sebagai penunjuk jalan ketika bepergian?

Selama ini kamu yang memakai aplikasi Google Maps pasti mengandalkan internet agar Google Maps lancar menunjukkan jalan yang tepat.

Namun, bagaimana jika kamu bepergian ke tempat yang susah sinyal?

Tenang saja, Google Maps bisa kok digunakan secara offline.

Baca Juga: Video Rekomendasi Tempat Traveling ala Adipati Dolken

Caranya, masuk ke aplikasi Google Maps dan pilih menu "peta offline" dan pilih peta kalian sendiri.

Cek video di atas untuk tutorial lebih jelasnya.

Dengan mode peta offline jadi nggak perlu khawatir kalau tiba-tiba sinyal hilang saat dalam perjalanan. (*)

Editor : Nurul Nareswari

Baca Lainnya

Latest